SuaraKawan.com
Hukrim

Kejati Jatim Tekankan Integritas Di Tengah Dinamika Politik

Surabaya – Dalam suasana politik yang semakin dinamis menjelang pergantian presiden, Kejaksaan Tinggi Jawa Timur (Kejati Jatim) tetap berkomitmen untuk menjunjung tinggi integritas. Hal ini ditegaskan oleh Asisten Perdata dan Tata Usaha Negara (Asdatun) Kejati Jatim, Bangkit Sormin, S.H., M.H., dalam apel pagi, Senin (30/09/2024).

Asdatun mengingatkan seluruh pegawai Kejati Jatim untuk tidak terpengaruh oleh berbagai tekanan dan tetap menjalankan tugas sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Ia juga menekankan pentingnya menjaga netralitas sebagai aparatur negara.

Dan lebih jauh, Asdatun menekankan pentingnya meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi ancaman gangguan hambatan dan tantangan di masyarakat terutama menjelang pergantian presiden.

Sumber : Kejati Jatim

Related posts

Kejaksaan Agung Memeriksa 3 Orang Saksi Terkait Perkara Emas Surabaya

Redaksi Surabaya

Kajati Jatim Menjadi Anggota Tim Penguji Pada Ujian Kualifikasi Disertasi Mahasiswa Program Studi Doktor Pengembangan Sumber Daya Manusia Sekolah Pascasarjana Universitas Airlangga.

Redaksi Surabaya

Kajati Jatim Menyetujui Ekspose Restorative Justice (RJ) Mandiri 6 Perkara Pidum

Redaksi Surabaya