SuaraKawan.com
Sidoarjo

Rapat Forum Konsultasi Publik Pendataan Awal Regsosek Dihadiri Babinsa Koramil 0816/05 Tulangan

 

SIDOARJOterkini– Kegiatan forum Konsultasi Publik Pendataan Awal Regsosek satu data program perlindungan sosial dan pemberdayaan masyarakat dihadiri Babinsa Koramil 0816/05 Tulangan Sertu Rudiyanto bertempat di Kantor Desa Kapuh Kemiri Kecamatan Tulangan, Jumat malam 05 Mei 2023.

Disampaikan Sertu Rudiyanto, selaku Babinsa dirinya dituntut untuk selalu mengambil peran dalam setiap kegiatan yang sedang dilaksanakan di desa binaan.

“Kehadiran kami untuk memberikan rasa aman kepada warga dan lingkungan di desa binaan utamanya saat ada kegiatan seperti sekarang ini,”ungkapnya.

Dalam pendataan Regsosek tersebut dihadiri Kepala desa Kepuh Kiriman, Staf BPS Sidoarjo, Babinsa dan Bhabinkamtibmas, serta perangkat desa dan ketua RT se Desa Kepuh Kiriman. (cles)

Sumber : Sidoarjo Terkini (Jejaring JatimTerkini.com)

Related posts

Buntut Kericuhan dan Sanksi, Laga Kandang Deltras FC Selanjutnya Tanpa Penonton

redaksi

Mabiran dan Pengurus Kwartir Ranting Sukodono Masa Bhakti 2022-2025, di lantik Ka.Kwarcab Kabupaten Sidoarjo

redaksi

Anggota Komisi XI DPR-RI Indah Kurnia Gandeng OJK Beri Edukasi Terkait Pinjol kepada Kelompok UMKM Sidoarjo

redaksi